SuperM, Konser Online Pertama di Dunia Dengan 75 Ribu Penonton


Pada tanggal 26 April 2020 pukul 15.00 KST (25 April 2020 pukul 23.00 waktu Amerika, Los Angeles) melalui Naver V Live, mengadakan konser online SuperM - Beyond the Future, yang menarik perhatian dari performance SuperM dengan teknologi AR juga komunikasi interaktif ini berlangsung selama 120 menit dan mendapatkan sambutan yang luar biasa dari penggemar seluruh dunia dilihat dari catatan reaksi 'Love' yang didapatkan sebanyak 120 juta.

Konser online yang dilakukan SuperM merupakan yang pertama kali di dunia sehingga menciptakan masa depan baru untuk konser pertunjukan.

SuperM menunjukkan kekuatan mereka ke dunia dengan konser online berbayar, yang di saksikan 75 ribu penonton dari 109 negara di dunia, seperti negara asalnya Korea selatan, Amerika, Inggris, Jepang, China, Thailand, Vietnam, Prancis, Kanada, Jerman, Australia, Swedia, Belanda, Yunani, Spanyol, Italia, Afrika Selatan, Turki, Austria, Hungaria, Denmark, Uni Emirat Arab, Brazil, Turki, Meksiko, Peru, Indonesia, Rusia, India, Kosta Rika, Estonia, Paraguay, Oman, Uruguay, Srilanka, Honduras, Cyprus, Bolivia, Armenia, Guadalupe, Guatemala, Belarus, Trinidad Tobago, El Salvador, Moroko, Kuwait, Panama dan negara lainnya.

Untuk konser dari grup idol yang terkenal, rata-rata per konser dengan penonton 10 ribu orang. Namun pertama kalinya diseluruh dunia dengan konser online berbayar Beyond Live disaksikan oleh 75 ribu penonton yang merupakan 7,5 kali lipat jika dibandingkan dengan jumlah penonton untuk konser offline, sehingga menjadikan perkembangan hal baru di dunia bisnis konser.

Konser pertunjukkan ini merupakan siaran langsung dengan musik video dan kamera berjalan secara online sehingga seperti bertatapan langsung dengan artis, ditambah teknologi AR (Live Sync Camera Walking) dan juga grafik 3D untuk latar panggung sehingga menambah perasaan dinamis untuk pertunjukan dari artis.


Pada hari itu dipublikasikan pertunjukkan untuk pertama kalinya lagu Tiger Inside dengan AR harimau yang mengejutkan, dan yang terakhir lagu Jopping dengan layar Colosseum dan AR light stick sehingga memuat penonton teriak secara bersamaan.



Dan dalam pertunjukkan Beyond Live ini secara langsung berintraksi dengan para penggemar menggunakan berbagai macam bahasa, selain itu juga sebagai card session dengan memberikan misi untuk membuat hati berwarna pink dan challenge mission lainnya, yang mengejutkan lagi dengan adanya Irine, Seulgi, dan Joy RedVelvet di antara para penonton.

Dengan ini SM Entertainment menunjukkan kemajuan dengan menciptakan konsep culture teknologi baru melalui Beyond Live dan untu petama kalinya dengan konsep konser online.

Selain itu Beyond Live dari grup WayV di tanggal 3 Mei 2020, NCT DREAM tanggal 10 Mei 2020, NCT 127 di tanggal 17 Mei 2020 dan berbagai konser lainnya akan dilaksanakan nantinya.



[ SOMESING - Pocket Studio with K-pop ]

Dengan SOMESING, dapat secara gratis menyanyikan lagu dengan sesuka hati. Dengan dasar dari irama MR, solo atau duet dapat direkam.
Cara tercepat untuk bertemu K-Pops!
Kualitas dan Efek Suara yang sempurna!
Lengkapi lagu favoritmu dengan gaya kamu sendiri @ Hand-Carry Studio, SOMESING!

[SOMESING APP Download]

[SOMESING Official Channels]
Website
Somesing Indonesia blog
SOMESING Indonesia Facebook
SOMESING Indonesia Instagram
SOMESING Youtube

0 개의 λŒ“κΈ€:

Posting Komentar