MOMOLAND Mempertunjukkan 'Pinky Love' Pertama Kalinya di Konser JOY ANGEL



Pada hari Kamis, 9 Juli 2020, Girlgrup MOMOLAND membocorkan info konser JOY ANGEL kepada para penggemar, "pada 25 Juli pukul 7 malam melalui Naver V Live akan dibuka JOY ANGEL CONCERT', katanya. Dan mereka menambahkan, "dimulai dari lagu hit kami seperti 'Bboom Bboom' dan 'Pink Love' yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya dan rencananya akan diperlihatkan pada pertunjukkan kali ini, diharapkan untuk menantikannya".

Dalam konser JOY ANGEL kali ini, akan dibuka dengan pertunjukan 'Pinky Love' yang juga untuk pertama kalinya. Lagu 'Pinky Love' merupakan lagu yang menumpahkan perasaan bergairah dengan warna pink menggambarkan cerita penuh warna ala MOMOLAND yang memiliki image ceria, vokal yang penuh energi dan meluap bertemu dengan lagu yang masuk ke dalam album 'JAPAN 1st ALBUM’ yang dirilis di Jepang pada waktu lalu, dan versi korea yang dirilis dalam album spesial ‘Starry Night’ yang telah dirilis.

Konser JOY ANGEL sendiri adalah konser non-tatap muka sebagai bagian dari project donasi untuk kontribusi sosial. Hasil dari donasi ini akan digunakan untuk membantu yang mengalami kesulitan dimasa Covid-19 ini.

Konser amal JOY ANGEL bisa disaksikan secara live streaming melalui Naver V Live di channel Naver V_MUSIC pada 25 Juli pukul 19:00 KST mendatang.

Jangan sampai ketinggalan ya!~





[ SOMESING - Pocket Studio with K-pop ]

Dengan SOMESING, dapat secara gratis menyanyikan lagu dengan sesuka hati. Dengan dasar dari irama MR, solo atau duet dapat direkam.
Cara tercepat untuk bertemu K-Pops!
Kualitas dan Efek Suara yang sempurna!
Lengkapi lagu favoritmu dengan gaya kamu sendiri @ Hand-Carry Studio, SOMESING!

[SOMESING APP Download]

[SOMESING Official Channels]
Website
Somesing Indonesia blog
SOMESING Indonesia Facebook
SOMESING Indonesia Instagram
SOMESING Youtube

0 개의 λŒ“κΈ€:

Posting Komentar