IU Merilis Teaser Album Reguler Terbaru Tampak Flawless dengan Ekspresi Termenung


 

Pihak Edam Entertainment merilis teaser ‘HILAC’ milik IU pada tanggal 2 Maret.

Teaser atas album reguler terbaru IU ini menampilkan sebuah potongan adegan dalam dongen yang menggambarkan IU sedang bangun tidur dengan bayangan bunga. IU yang melamun dengan latar belakang bersinar ungu, menutup matanya sehingga memberikan suatu pancaran dengan kesan yang berbeda.

Teaser kali ini dengan clean tone electric guitar yang lembut selaras dengan suara IU sehingga dari lagu yang dirilis tersebut memikat telinga pendengar.

IU yang sebelumnya memperlihatkan pesona yang unit, pada kali ini melalui foto teaser yang dirilis secara berurutan, selain menarik perhatian penggemar, juga menimbulkan rasa penasaran akan pesan yang tertuang melalui berbagai objek.

Kabar terbaru kali ini dari IU merupakan album terbaru setelah 4 tahun lalu dirilisnya 'Palette' pada tahun 2017 lalu. Tiap lagu dengan music style dan konsep yang mendapat pengakuan, pada album ke 5 pun mendapat perhatian akan genre yang akan dibawakan IU nantinya.  

Selain itu IU juga dipastikan akan tampil di film ‘Broker’ dan pada tahun ini direncanakan akan memberikan informasi tanpa henti.

[ SOMESING - Pocket Studio with K-pop ]

Dengan SOMESING, dapat secara gratis menyanyikan lagu dengan sesuka hati. Dengan dasar dari irama MR, solo atau duet dapat direkam.
Cara tercepat untuk bertemu K-Pops!
Kualitas dan Efek Suara yang sempurna!
Lengkapi lagu favoritmu dengan gaya kamu sendiri @ Hand-Carry Studio, SOMESING!

[SOMESING APP Download]

[SOMESING Official Channels]
Website
Somesing Indonesia blog
SOMESING Indonesia Facebook
SOMESING Indonesia Instagram
SOMESING Youtube

0 개의 댓글:

Posting Komentar